Jauh sebelum adanya serial drama Turki seperti sekarang, anak muda era 90-an pernah menjadi pengagum berat telenovela-telenovela yang pernah tayang di TV Indonesia. Telenovela-telenovela yang tayang di era 90-an merupakan serial drama yang berasal dari Meksiko. Rasanya dulu telenovela menjadi tontonan yang bikin anak-anak era 90-an susah untuk disuruh tidur siang. Mungkin kamu masih ingat dengan beberapa judul telenovela seperti Marimar, Amigos X Simpre, Carita de Angel, Maria Belen, dan masih banyak lagi.
Inilah 10 wajah para pemain telenovela sekarang




Inilah 10 wajah para pemain telenovela sekarang
1. Daniela Aedo (Dulce Maria) – Carita de Angel

2. Belinda (Ana) – Amigos X Simpre

3. Ana Maria Orozco (Betty La Fea) – Betty La Fea

4. Martin Ricca (Pedro) – Amigos X Simpre

Tag :
Artis
0 Comments for "10 Perubahan Wajah Para Pemain Telenovela Era 90-an"
*Berkomentarlah yang Baik dan Sopan
*Silahkan Beri Tanggapan Sesuai Topik Artikel diatas
*Dilarang SPAM dan Menyertakan Link Aktif